Empati Arumi Bachsin pada Pandhu

SURABAYA-Dukungan dan semangat kepada orang tua Muhammad Pandhu Firmansyah (5 bulan), bayi yang menderita facial cleft tessier hydrocephal...

SURABAYA-Dukungan dan semangat kepada orang tua Muhammad Pandhu Firmansyah (5 bulan), bayi yang menderita facial cleft tessier hydrocephalus myelomeningocele (kerusakan pada bagian wajah) datang dari Ketua Tim Penggerak PKK Prov Jawa Timur, Arumi Bachsin.

Istri Wakil Gubernur Jatim, Emil Elestianto Dardak itu bertemu dengan Ibu Bayi Pandhu, Dina Octavia (21 tahun) bersama neneknya di Rumah Susun Gunungsari No 112 Surabaya, Jumat (6/12).

Ditemui seusai menjenguk Bayi Pandhu, Arumi memberikan semangat untuk terus bersabar merawat anaknya dengan tulus. Apalagi diusianya yang terbilang masih muda, Dina telah diberikan karunia berupa anak, meskipun dalam kondisi yang sedang sakit.

"Kehadiran kami disini menguatkan Ibu dari Bayi Pandhu. Mbak Dina ini masih muda, dan saya ikut mensupport karena di usia 21 tahun tidak patah semangat merawat buah hatinya," ungkapnya.

Pemprov Jatim bersama PKK Prov. Jatim sendiri, lanjut Arumi, akan senantiasa hadir memberikan pendampingan terutama untuk melihat perkembangan kesehatan bayi dan kesejahteraanya.

"Insyallah kami akan mendampingi. Tentu dengan seluruh tahapan proses penyembuhan dari Bayi Pandhu. Selama masih bisa kita bantu akan kita bantu dan suport semaksimal mungkin," ungkapnya. (dir)

COMMENTS

Nama

Birokrasi,83,Bisnis,44,Daerah,33,Desa,8,Gaya Hidup,48,Headline,737,Hukum,23,Kesehatan,14,l,1,NU,61,Olahraga,11,Opini,2,Parlemen,34,Pendidikan,54,PilgubJatim,11,Pilkada,28,Pilpres,10,Politik,138,Religi,40,Sosial,130,video kanal jatim,2,
ltr
item
KABAR REPUBLIK : Empati Arumi Bachsin pada Pandhu
Empati Arumi Bachsin pada Pandhu
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjT-M39zkk4AFRR6C9087fQM-InStpsDV1v_Hyfuu6Yh6bbGtzyzBTC2gnOBBu4dv0omPvYydGi45g6ZdE-rZ3iJ2nf1O7rbQEfvjJiaglCxk8k8hyphenhyphengCCJwpY6-gq01WRYYdfCrZ3V0b6kw/s320/IMG-20191206-WA0270.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjT-M39zkk4AFRR6C9087fQM-InStpsDV1v_Hyfuu6Yh6bbGtzyzBTC2gnOBBu4dv0omPvYydGi45g6ZdE-rZ3iJ2nf1O7rbQEfvjJiaglCxk8k8hyphenhyphengCCJwpY6-gq01WRYYdfCrZ3V0b6kw/s72-c/IMG-20191206-WA0270.jpg
KABAR REPUBLIK
http://www.kabarrepublik.com/2019/12/empati-arumi-bachsin-pada-pandhu.html
http://www.kabarrepublik.com/
http://www.kabarrepublik.com/
http://www.kabarrepublik.com/2019/12/empati-arumi-bachsin-pada-pandhu.html
true
1342174965719046289
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy